Pencarian
Bahasa Indonesia
 

Sunyogi Umasankar (vegan): Sebuah Visi Perdamaian, Persatuan dan Persaudaraan Universal, Bagian 2 dari 3

2021-06-30
Details
Baca Lebih Lajut
Saya mulai mengajar. Saya bukan seorang guru; saya bukan seorang Guru. Saya adalah instrumen dari Kosmos. Energi kosmik berada di dalam diri setiap orang. Maka, adalah tugas saya membantu mereka yang ingin belajar apa yang saya ketahui, saya lakukan yang terbaik dengan cara yang sama.
Tonton Lebih Banyak
Semua bagian (2/3)